Mengenal Sertifikasi Kompetensi

Mengenal Sertifikasi Kompetensi

Sertifikasi kompetensi merupakan salah satu aspek penting dalam segala hal khususnya dan mempunyai kerja. Keberadaan sertifikasi ini menjadi semakin penting sebab saat ini semua kebutuhan terkait dengan pengakuan dan legalitas memerlukan aspek ini secara lengkap.

Bagi kamu yang mungkin sedang terjun dalam dunia kerja tentunya kebutuhan sertifikasi ini merupakan salah satu aspek yang wajib kamu tanyakan dan kamu perhatikan terlebih dahulu. Keberadaannya semakin penting sebagai salah satu pembuktian masing-masing individu.

Bahkan tidak hanya dalam dunia kerja keberadaan spesifikasi ini juga semakin penting dalam beberapa aspek legalitas resmi. Jika tidak ada sertifikasi yang resmi, maka keberadaan beberapa aspek tidak akan diakui secara utuh sehingga akan memberikan banyak kendala.

Sebagai gambaran umum sertifikasi kompetensi merupakan beberapa dokumen penting sebagai salah satu wujud pembuktian terkait tercapainya beberapa keahlian penting dalam beberapa hal. Sehingga keberadaan setiap pihak bisa diakusisi secara menyeluruh.

Ruang lingkup dan sertifikasi ini juga sangat luas, mulai skala nasional atau bahkan internasional, tentunya menyesuaikan kemampuan dan keahlian. Melihat adanya ruang lingkup yang cukup luas dan pentingnya akan sertifikasi ini maka perlu pemahaman lebih terkait keberadaannya.

Sertifikasi kompetensi juga tidak sembarang terbit. Apalagi memang ada beberapa lembaga atau instansi yang telah memiliki wewenang untuk mengeluarkan sertifikasi tersebut sesuai dengan standar yang berlaku.

Untuk mengenal lebih jauh dan tentunya ulasan lebih lengkap terkait keberadaan sertifikasi tersebut, maka beberapa aspek dalam artikel ini bisa menjadi dasar utama dan penting untuk diketahui.

Baca juga: Paham Tentang Dasar Hukum Sertifikasi Kompetensi

Alasan Sertifikasi Kompetensi Sangat Penting untuk Dimiliki

Alasan Sertifikasi Kompetensi Sangat Penting untuk Dimiliki

Ada beberapa alasan yang bisa menjadi dasar utama mengapa keberadaan sertifikasi ini semakin penting untuk dimiliki oleh masing-masing pribadi sesuai dengan kebutuhan.

1.      Portofolio Berkualitas

Alasan pertama yang penting untuk diketahui oleh semua pihak bahwa dengan adanya sertifikasi kompetensi ini akan memberikan manfaat untuk portofolio berkualitas. Hasilnya akan membuat manfaatnya akan lebih meluas pada setiap kepentingan.

Salah satu kepentingan yang bisa kamu pakai secara maksimal melalaui portofolio adalah pada saat hendak melamar kerja. Dengan portofolio berkualitas maka posisi kamu akan lebih mudah untuk menjejaki karir yang lebih tinggi.

2.      Jenjang Karir

Alasan mengapa sertifikasi kompetensi semakin penting untuk dimilikinya ialah kemampuan untuk membuka peluang jenjang karir berkualitas. Hal ini umumnya terjadi dalam beberapa peningkatan SDM perusahaan.

Penilaian terkait sertifikasi ini pada setiap karyawan akan menjadi penilaian akhir untuk menentukan karir karyawan tersebut selanjutnya.

3.      Pengakuan Kompetensi

Alasan terakhir mengapa kapasitas sertifikasi kompetensi sangat penting adalah untuk pengakuan kemampuan dasar dan kemampuan masing-masing pihak. Sehingga bisa menjadi bekal dan modal penting dalam membuat keputusan.

Baca juga: Meningkatkan Kualitas Dengan Cara Kompetensi SDM Indonesia!

Lembaga yang Berhak Mengeluarkan Sertifikasi Kompetensi

Hal terakhir dan juga penting untuk diperhatikan terkait adanya sertifikasi ini ialah lembaga yang wajib untuk mengeluarkan sertifikasi tersebut. Apalagi tidak semua lembaga memiliki wewenang untuk mengeluarkan sertifikasi kepada beberapa pihak.

Setidaknya dengan beberapa lembaga ini maka kebutuhan akan hal tersebut keluar secara maksimal melalui penilaian yang sangat detail. Hasilnya beberapa kompetensi tersebut juga akan lebih maksimal untuk kepentingan masing-masing pemiliknya.

Khusus untuk Indonesia sertifikasi resmi terbit oleh Kementerian ketenagakerjaan serta BNSP atau yang biasa kita kenal dengan badan nasional sertifikasi profesi. Jika tidak dikeluarkan oleh dua lembaga tersebut maka bisa dipastikan sertifikasinya layak untuk diragukan.

Semua hal terkait perkembangan sertifikasi kompetensi dengan semua aspek di dalamnya merupakan hal yang wajib untuk dipahami bagi kamu yang tengah membangun karir atau juga sedang merencanakan banyak hal.

Lihat lainnya: Jangan Cepat Puas, Berikut Manfaat Sertifikasi Kompetensi Untuk Karir Kamu

Share This Article

Related Articles